LintasMahakam.com, Samarinda– Anggota Komisi IV DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Ananda Emira Moeis menanggapi wacana penghapusan insentif guru berstatus Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kota Samarinda. Menurut dia, meskipun wacana tersebut dikarenakan adanya keterbatasan anggaran, namun seharusnya pemerintah mampu mencari alternatif lain sehingga keputusan yang diambil tidak menimbulkan persoalan baru di masyarakat. “Saya harap kesejahteraan guru […]
Tag: DPRD
Ananda Harap Penerapan Perda Bantuan Hukum Tepat Sasaran
LintasMahakam.com, Samarinda – Seluruh anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) terus melaksanakan kegiatan sosialisasi sejumlah Peraturan Daerah (Sosperda) yang telah dibentuk. Seperti halnya yang dilakukan oleh anggota Komisi IV DPRD Kaltim, Ananda Emira Moeis ini. Dirinya melaksanakan kegiatan Sosper Nomor 5 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Bantuan Hukum di Jalan Flamboyan, Kelurahan Loa Buah, Kecamatan Sungai Kunjang, […]
Marthinus Ingin Perda Penyandang Disabilitas Jadikan Pergub
LintasMahakam.com, Kalimantan Timur – Anggota DPRD Kaltim Marthinus menginginkan agar Peraturan Daerah (Perda) Nomor 1 Tahun 2018 tentang Perlindungan dan Pemenuhan hak penyandang disabilitas harus segera dijadikan Peraturan Gubernur (Pergub). Menurut Politikus PDI Perjuangan ini, jika Perda tersebut dijadikan Pergub, maka konsideran pasal per pasal dan bab per bab-nya akan semakin jelas.Dengan demikian, lanjutnya, di […]
Di Paripurna, Pembahasan Raperda Kesenian Daerah Kaltim Diperpanjang
LintasMahakam.com, Kalimantan Timur – Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) kesenian daerah Kaltim secara resmi diperpanjang hingga satu bulan kedepan. Itu disepakati dalam rapat paripurna ke-45 yang dilaksanakan di Lantai 6 Gedung DPRD Samarinda, Selasa (18/10/2022). Ketua Pansus Raperda Kesenian Daerah Kaltim, Sarkowi V Zahry mengatakan perpanjangan waktu pembahasan Raperda tersebut dikarenakan adanya perubahan judul menjadi […]
Pemprov Kaltim Penuhi Hak Penyandang Disabilitas
LintasMahakam.com, Samarinda – Anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Marthinus menginginkan agar penyandang disabilitas terangkat harkat dan martabatnya sehingga tidak ada perlakuan diskriminasi dan perbedaan pelayanan.Ini diungkapkannya saat melaksanakan Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosperda) Nomor 1 Tahun 2018 tentang Perlindungan dan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas yang berlangsung di Sungai Kapih, Kecamatan Sambutan, Minggu (16/10/2022). Menurutnya, kehadiran Perda […]
Potensi Perkebunan Kopi dan Coklat di Mahakam Ulu Sangat Bagus, Ini Kata Veridiana
LintasMahakam.com, Samarinda – Anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Veridiana Huraq Wang menyebutkan potensi perkebunan kopi dan coklat di wilayah Provinsi Kaltim memiliki peluang yang sangat bagus. Salah satu potensi tersebut seperti yang terjadi di wilayah Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu).Petani di Mahulu, kata dia, secara alamiah sebenarnya sudah bisa mengolah tanaman kopi dan cokelat. Hanya saja […]
Soal Lubang Bekas Galian Tambang Makan Korban, Samsun Desak Aparat Penegak Hukum Lakukan Tidakan Tegas
LintasMahakam.com, Samarinda – Wakil Ketua DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Muhammad Samsun merasa prihatin atas semakin meningkatnya jumlah korban tewas di lubang bekas tambang batu bara di wilayah Kaltim.Diketahui, saat ini jumlah korban tewas di lubang bekas tambang batu bara di Kaltim sebanyak 41 orang.Terbaru, korban mati di lubang tambang adalah seorang bocah yang masih duduk […]
Ada Media Center di DPRD Kaltim, Dukung Kinerja Wartawan
LintasMahakam.com, Kalimantan Timur – Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menetapkan fasilitas untuk mendukung kinerja Wartawan Parlemen melakukan peliputan di Gedung A.Ruang media center khusus pewarta ini tepatnya berada di lantai 3 Komplek DPRD Kaltim. Jurnalis yang biasa memburu berita di lingkungan DPRD Kaltim Jalan Teuku Umar, Karang Paci, Samarinda bisa […]
Dianggap Lambat, Komisi III DPRD Kaltim Bakal Panggil Kontraktor Pemasangan Pipa PDAM
LintasMahakam.com, Kalimantan Timur – Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim), Veridiana Huraq Wang menyoroti pengerjaan pemasangan pipa air bersih Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) di jalur Balikpapan.Pasalnya pemasangan pipa tersebut terbilang lambat. Lantaran dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Provinsi yang dikucurkan sebesar Rp5,7 Miliar, baru terserap Rp2,4 Miliar.“Dilihat dari […]
DPRD Kaltim Soroti Kasus DBD yang Tinggi
LintasMahakam.com, Kalimantan Timur – Sebanyak 3.422 kasus penyebaran kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), tercatat dari Januari hingga September 2022. Samarinda menempati posisi pertama jumlahnya mencapai 1.299 kasus, disusul Balikpapan diurutan kedua.Menanggapi penyebarannya DBD di Kaltim yang kian meningkat, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) Ananda Emira Moeis […]