LintasMahakam.com, Kutai Kartanegara – Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kabupaten Kutai Kartanegara Dafip Haryanto menargetkan nol blankspot hingga akhir tahun 2022. Diskominfo Kukar terus mengupayakan memberikan pelayanan internet bagi desa-desa yang masih terisolasi jaringan internet. “Tahun ini target di setiap desa masalah blankspot harus sudah selesai, karena ini adalah target RPMJD (Rencana Pembangunan Jangka […]
Tag: Diskominfo
Sekda Sunggono Dukung Proper LOBI Ku Milik Kadiskominfo Kukar dalam Diklat PIM II
LintasMahakam.com, Kutai Kartanegara – Sekretaris Daerah (Sekda) Kutai Kartanegara (Kukar) Sunggono menyampaikan dukungan atas proyek perubahan (Proper) mobile tim Diskominfo Kukar atau LOBI Ku. Proper ini diusung oleh Kepala Diskominfo Kukar, Dafip Haryanto dalam pelatihan kepemimpinan Nasional Tingkat II angkatan IV 2022 di Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI perwakilan Kaltim di Samarinda. “Saya Sekda Kutai […]
Diskominfo Kukar Gelar Rakor PPID untuk Meningkatkan Layanan Informasi Publik
LintasMahakam.com, Kutai Kartanegara – Dalam meningkatkan layanan informasi publik, Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) bagi OPD dilingkup Pemerintah Kukar. Kegiatan tersebut digelar di Hotel Harris Samarinda, Kamis (3/11/2022). Acara tersebut dibuka oleh Asisten III Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Kukar […]
Gerakan Sertifikasi Halal di Kutai Kartanegara yang Diinisiasi Kelompok Informasi Masyarakat
LintasMahakam.com, Kutai Kartanegara – Froum Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kabupaten Kutai Kartanegara menggagas gerakan sertifikasi halal bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Program ini diberikan secara cuma-cuma untuk meningkatkan daya saing produk usaha kecil.Kepala Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Kutai Kartanegara Ahmad Rianto menhelaskan, program ini merupakan salah satu […]